Anggota Polsek Bogor Tengah Lakukan Pengamanan Ibadah di Gereja

    Anggota Polsek Bogor Tengah Lakukan Pengamanan Ibadah di Gereja

    KOTA BOGOR – Anggota Polsek Bogor Tengah Polresta Bogor Kota Polda Jabar melakukan pengamanan ibadah gereja di wilayah Bogor Tengah.

    Hal itu merupakan perintah Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso.

    Adapun Gereja yang dilakukan pengamanan adalah Gereja Zebaoth, Katedral, HKBP, Tiberias, GKI, dan Gereja Bethel.

    “Salah satu upaya kepolisian dalam menjaga keamanan dan ketertiban Kota Bogor, ” ucap Kapolsek Bogor Tengah Kompol Surya.

    Humas Polsek Bogor Tengah Polresta Bogor Kota Polda Jabar.

    Sjah Nur

    Sjah Nur

    Artikel Sebelumnya

    Turun Langsung Jaga Kota Bogor, Kapolsek...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Kerawanan Wilayah, Kapolsek Bogor...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Saat Penjahat dan Penjilat Bersatu dalam Kekuasaan, Hasilnya Pengkhianatan Terhadap Bangsa dan Negara
    Korbrimob Polri Gelar Kejuaraan Menembak Internasional "Brimob Xtreme 2025"
    Kick Off Penerimaan Terpadu Polri 2025. Undangan terbuka Untuk Anak-anak Muda Terbaik Bangsa
    Perayaan Natal Mabes Polri 2024: Refleksi, Komitmen, dan Damai Sejahtera untuk Indonesia

    Ikuti Kami